googmoneyID – Sejarah iPhone di mulai pada 9 Januari 2007, kala itu Steve Job CEO Apple memperkenalkan iPhone di acara Macworld Conference & Expo bertempat di San Francisco, California.
Ungkapan Steve Jobs yang fenomenal pada saat itu adalah “Hari ini Apple telah menemukan kembali arti dari sebuah telepon.”
iPhone diperkenalkan sebagai kombinasi dari tiga device, yakni ponsel, iPod, dan PC.
Berikut Perjalanan iPhone dari masa ke masa, melansir Support.Apple.
iPhone
Tahun Peluncuran: 2007
Kapasitas: 4, 8, 16 GBP
Camera: 2. Mp
Pertama kali iPhone diperkenankan, di model ini belum terdapat Appstore dan kapasitas memori masih sebesar 16 GB dan memiliki kamera 2 Megapixel. Tapi perlu diingat bahwa di tahun 2007 sangat jarang ponsel dengan kamera.
iPhone 3G
Kapasitas: 8, 16 GB
iPhone 3GS
Kapasitas: 8, 16, 32 GB
Warna: Hitam dan putih
Apple pertama kali memberikan kapasitas memori sebesar 32 GB dengan iPhone 3GS , karena setelah munculnya App Store dari seri yang sebelumnya 16 GB tidak akan muat untuk menyimpan aplikasi. Mereka juga meng-upgrade kamera menjadi 3 MP dan menambahkan Voice Control.
iPhone 4
Kapasitas: 8, 16, 32 GB
Warna: Hitam dan putih
Dari bodynya iPhone 4 lah yang memulai ciri khas Body pipih kotak ala iPhone seperti sekarang. iPhone 4 juga dibekali dnegan kamera 5.Mp.
iPhone 4s
Kapasitas: 8, 16, 32, 64 GB
Warna: Hitam dan putih
iPhone 5
Kapasitas: 16, 32, 64 GB
Warna: Hitam dan putih
Apple menjual 5 juta unit iPhone 5 di minggu pertama, dan RAM bertambah menjadi 1 GB dan koneksi menjadi LTE menjadi sangat cepat dan pertama kalinya layer iPhone bertambah ukuran dari ukuran sebelumnya menjadi 4 inci.
Fyi, setelah Steve Job Meninggal, iPhone 5 diteruskan oleh Tim Cook, Ada banyak perubahan yang dilakukan di iPhone 5 ini, seperti bodi yang berbasiskan alumunium dan bodi yang lebih ramping dan tipis dibandingkan model sebelumnya, screen lebih besar, chip baru Apple A6, dukungan LTE dan juga senter.
iPhone 5c
Kapasitas: 8, 16, 32 GB
Warna: Putih, biru, merah muda, hijau, kuning
iPhone 5s
Kapasitas: 16, 32, 64 GB
Warna: space gray, silver, dan gold
iPhone 5s berhasil terjual 9 juta pada minggu pertama. Keberhasilan iPhone 5S dengan adanya tambahan Touch ID dan dual flash dan adanya video slow motion, dan ditambah M7 motion coprocessor membuat flagship ini ringan dan hemat baterai.
iPhone SE (Generasi ke-1)
Kapasitas: 16, 32, 64, 128 GB
Warna: Space gray, silver, gold, dan rose gold
iPhone 6 Plus
Kapasitas: 16, 64, 128 GB
Warna: space gray, silver, dan gold
iPhone 6
Kapasitas: 16, 32, 64, 128 GB
Warna: space gray, silver, dan gold
iPhone 6s Plus
Kapasitas: 16, 32, 64, 128 GB
Warna: Space gray, silver, gold, dan rose gold
iPhone 6s
Kapasitas: 16, 32, 64, 128 GB
Warna: Space gray, silver, gold, dan rose gold
iPhone 7 Plus
Kapasitas: 32, 128, 256 GB
iPhone 7
Kapasitas: 32, 128, 256 GB
Warna: Hitam, jet black, gold, rose gold, silver, RED
iPhone 7 pertama kalinya memperkenalkan dual kamera yang sangat membantu untuk foto zoom dan Depth of Field, dan untuk pertama kalinya Apple menghilangkan headphone jack dan memperkenalkan AirPods.
iPhone 8 Plus
Kapasitas: 64, 128, 256 GB
Desainnya tidak jauh berbeda dengan iPhone 7 / 7 Plus, hanya saja bagian belakang iPhone 8 / 8 Plus kini dilapisi dengan glass.
Dari sisi spesifikasi dan performa, ada cukup banyak peningkatan di iPhone 8 / 8 Plus ini dibandingkan dengan iPhone 7 / 7 Plus. Salah satu peningkatan terbesar adalah digunakannya chip Apple A11 Bionic yang membuat performa iPhone 8 / 8 Plus jauh diatas semua flagship Android populer saat ini.
iPhone 8
Kapasitas: 64, 128, 256 GB
Warna: Gold, silver, space gray, (PRODUCT)RED
iPhone X
Kapasitas: 64, 256 GB
Warna: Silver dan space gray
iPhone XR
Kapasitas: 64, 128, 256 GB
Warna: Hitam, putih, biru, kuning, koral, RED
Meskipun iPhone XR sudah diumumkan bersamaan dengan iPhone XS, tetapi beberapa bulan kemudian baru keluar, ponsel ini lebih kecil dari iPhone XS namun masih lebih besar dari iPhone 8.
Layar ponsel ini pun menggunakan Liquid Retina HD dan kalian tidak akan bisa menemukan perbedaan yang signifikan dan memiliki banyak versi warna yang bermacam macam.
iPhone XS Max
Kapasitas: 64, 256, 512 GB
Warna: Perak, abu-abu, emas
iPhone XS
Kapasitas: 64, 256, 512 GB
Warna: Perak, abu-abu, emas
iPhone 11
Kapasitas: 64, 128, 256 GB
Warna: Ungu, hijau, kuning, hitam, putih, RED
iPhone 11 Pro Max
Kapasitas: 64, 256, 512 GB
Warna: Perak, abu-abu, emas, hijau gelap
iPhone 11 Pro
Kapasitas: 64, 256, 512 GB
Warna: Perak, abu-abu, emas, hijau gelap
iPhone SE (Generasi ke-2)
Kapasitas: 64, 128, 256 GB
iPhone 12 mini
Kapasitas: 64, 128, 256 GB
Warna: Hitam, putih, (PRODUCT)RED, hijau, biru
iPhone 12
Kapasitas: 64, 128, 256 GB
Warna: Hitam, putih, RED, hijau, biru
iPhone 12 Pro
Kapasitas: 128, 256, 512 GB
Warna: Perak, grafit, emas, biru pasifik
iPhone 12 Pro Max
Kapasitas: 128, 256, 512 GB
Warna: Perak, grafit, emas, biru pasifik